“Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian.” - Pramoedya Ananta Toer-
Monday, 15 August 2011
Belajar Dari Organisasi
Ada anggapan mengikuti organisasi di sekolah atau kampus merupakan hal yang sia-sia, membuang waktu dan tidak ada manfaatnya sama sekali. adapula yang beranggapan bahwa mengikuti organisasi itu merupakan kelebihan tersendiri, karena dengan organisasi kita bisa belajar diluar apa yang biasa kita dapatkan di pendidikan formal. Nah penulis sendiri menganut faham yang kedua. Manfaat dari ikud organisasi sangat luar biasa. Nilai lebih seseorang yang ikud organisasi dan tidak antara lain,pertama berani berbicara di depan public jadi kita gag perlu takut atau malu-malu ketika berbicara di depan orang banyak, karena di dalam organisasi kita di tuntut untuk bisa berargumen, Kedua, coba kita liat mereka yang tidak mengikuti organisasi komunitas yang mereka bangun hanya sedikit dan tidak meluas, berbeda dengan seseorang yang aktif di orgaisasi komunitas mereke luas, teman banyak dan kita bisa mengenal serta belajar dari berbagai karakter manusia.ketiga, di dunia kerja, perusahaan tidak hanya membutuhkan ijazah ataupun nilai akademik saja, akan tetapi mereka melihat bagaimana seseorang bisa aktif dan mempunyai pengalaman organisasi dan pengalaman kerja. keempat Orang yang suka berorganisasi ia akan mudah membaur dengan masyarakat luas, tidak minder ataupun malu.Memang kadangkalanya dengan seambrek aktivitas di organisasi membuat kita capek dan menghabiskan waktu untuk orang-orang yang kita sayangi,tapi yakinlah yang kita lakukan sekarang akan mempunyai makna dan nilai tersendiri ketika kita sudah hidup di masyarakat.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment